Jason Kidd Bantah Rumor Terlalu Forsir Kyrie Irving
2 hours ago
1
ARTICLE AD BOX
Berita Basket NBA : Pelatih kepala Dallas Mavericks yaitu Jason Kidd membantah isu bahwa dirinya terlalu memforsir Kyrie Irving. Irving sendiri baru saja mengalami cedera ACL setelah terjatuh di laga versus Sacramento Kings.