Berita Transfer: Rumor yang beredar mengklaim Neymar sangat ingin kembali ke Barcelona, tetapi ada keraguan mengenai apakah klub Catalan itu bersedia membawanya kembali untuk bermain lagi di klub tersebut. Direktur olahrga Deco kembali berikan respon.