Renato Veiga Segera Kembali Perkuat Juventus di Laga Kontra Atalanta
2 days ago
2
ARTICLE AD BOX
Berita Transfer: Bek tengah Juventus, Renato Veiga, telah kembali berlatih bersama skuat dan diharapkan tersedia untuk pertandingan melawan Atalanta dalam lanjutan Serie A akhir pekan ini.