Federico Dimarco Cedera, Inter Milan Dilanda Krisis Jelang Laga Krusial
1 week ago
6
ARTICLE AD BOX
Berita Liga Italia: Federico Dimarco tertatih-tatih keluar lapangan karena cedera fleksor, membuat Inter Milan dilanda krisis cedera yang berpotensi serius menjelang pertandingan besar di Serie A dan Liga Champions.