Atasi Jason Teh, Lee Chia Hao ke Perempat Final Orleans Masters 2025
2 days ago
2
ARTICLE AD BOX
Liga Olahraga : Pemain asal Taiwan Lee Chia Hao berhasil mengalahkan juara Thailand Masters tahun ini, pemain asal Singapura Jason Teh dengan skor 21-5, 11-21 dan 21-19 di BWF Super 300 French Orleans Badminton Masters pagi ini.